Sabtu, 11 April 2020

DM IG DI PC/LAPTOP TANPA APLIKASI TAMBAHAN!!!

Udah berkali-kali ya aku cari di google gimana caranya biar bisa DM (Direct Messsage ) instagram atau posting foto dan melihat maupun membuat instastory. tapi gak pernah ada cara yang simpel. Nah kali ini aku dapet cara yang paling simpel biar bisa dm ig di laptop atau komputer/pc.

langsung aja ya.
1. Yang pertama pastinya kalian buka dulu browser kalian kalau disini aku gunakan chrome.

2.
Lalu klik tiga titik di pojok kanan. Pilih more tools. Lalu Developer tools.
Atau shortcut nya adalah Ctrl+shift+i.

3. lalu kalian masuk ke instagram.com, lalu login dan akun ig kalian akan terbuka.

4.
 Pastikan yang aku tunjuk sebelah kanan itu sudah berwarna biru dengan mengekliknya.
lalu kalian juga bisa memilih tampilannya, responsive adalah tampilan yang mengatur kalian sendiri. atau kalian bisa memilih sendiri tampilan smartphone yang sudah disediakan.

5. Udah deh kalian bisa dm dan posting foto kece kalian. <3

btw jangan lupa follow ig aku @annisa_rwt ^.^
nanti aku follback...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Crop Foto/Gambar menggunakan Slice Tool di Photoshop

Yuhuuuuu, artikel ini mau bahas cara crop foto selain menggunakan Crop Tool , yaitu menggunakan Slice Tool di Photoshop. Cara ini mempermuda...